City Tampil Dominan, Guardiola Sebut Tak Maksud Balas Dendam
Rero Rivaldi | 5 Februari 2018 15:20
Bola.net - - Bos Manchester City, Josep Guardiola, belum lama ini menyatakan bahwa ia tidak bermaksud membalas dendam atas kritik media - usai timnya bermain kurang inspiratif dan gagal meraih trofi di musim perdananya di Inggris.
Musim ini kisahnya jauh berbeda, di mana The Citizens menunjukkan gaya main yang begitu cair dan mereka juga sudah memuncaki klasemen sementara Premier League dengan keunggulan 13 angka atas Manchester United.
Namun ketika ditanya apakah ia merasa puas sudah bisa membalikkan kritik media, Pep mengatakan di Sportsmole: Saya di sini bukan untuk meyakinkan media. Media yakin ketika saya menang. Jika saya tidak menang, saya akan dikritik.
Ketika saya pensiun nanti, saya akan mengatakan: 'Saya pergi ke Inggris dan tim saya bermain seperti yang saya inginkan.
Pep juga membela kebijakan belanja masif yang diusung oleh klubnya di musim panas.
Kami tidak membandingkan musim ini dengan musim lalu. Kami melakukan belanja besar karena kami ingin menang. Untuk menang, anda butuh pemain hebat, tutur Guardiola.
Di klub-klub besar, ada banyak pemain hebat dan anda harus membeli mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Danilo Sambut Positif Pemberian Jatah Libur dari Guardiola
Liga Inggris 4 Februari 2018, 22:44 -
Courtois Pergi, Chelsea Datangkan Joe Hart
Liga Inggris 4 Februari 2018, 20:20 -
Gagal Menang atas Burnley, Guardiola Liburkan Manchester City
Liga Inggris 4 Februari 2018, 00:45 -
Guardiola Kecewa Dengan Hasil Imbang Lawan Burnley
Liga Inggris 3 Februari 2018, 23:30 -
Buang Peluang Emas, Guardiola Tak Marah Pada Sterling
Liga Inggris 3 Februari 2018, 23:00
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39