City Siapkan Mega Transfer Messi
Editor Bolanet | 3 Mei 2014 18:48
Meski sudah mencetak 40 gol dari 43 penampilannya bersama Barca musim ini, Messi banyak mendapat kritik dari berbagai pihak. Dalam beberapa pertandingan terakhirnya, sang pemain dianggap malas dan tidak terlalu banyak berlari seperti rekan setim lainnya.
Juara Spanyol disebut tengah menyiapkan kontrak baru untuk mengamankan jasa ikon asal Argentina tersebut, yang bakal membuat dirinya mendapat bayaran lebih tinggi dari Cristiano Ronaldo, pesepakbola dengan gaji termahal di Spanyol.
Namun demikian, laporan dari Sport mengklaim bahwa City akan terus merayu Barcelona dengan dana tak kurang dari 165 juta pounds untuk mendapatkan tanda tangan Messi.
Messi sendiri sejauh ini sudah mencatatkan rekor mencetak 353 gol dalam 422 pertandingan bersama Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Negredo Punya Mimpi Bermain di Piala Dunia
Piala Dunia 2 Mei 2014, 23:26 -
Rodgers Yakin Akan Ada 'Kejutan' Lagi Hingga Akhir Musim
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:49 -
Pellegrini: Everton Bukan Lawan Mudah
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:33 -
Preview: Everton vs Man City, Mantap di Jalur Juara
Liga Inggris 2 Mei 2014, 15:42 -
CEO Man City Peringatkan MU Soal Gaya Kepelatihan Van Gaal
Liga Inggris 2 Mei 2014, 15:28
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39