City Siap Gunakan Toure Pancing Pogba
Editor Bolanet | 18 September 2015 13:25
Pogba secara efektif sanggup membuat para petinggi City terpikat kemarin, kala ia membantu timnya mencatat kemenangan 2-1 di laga pembuka Liga Champions di Etihad.
Chelsea dan Barcelona juga amat tertarik untuk mendapatkan tanda tangan pemain Prancis.
Namun demikian, La Gazetta dello Sport mengatakan bahwa City akan mempersiapkan usaha khusus merekrut Pogba di bulan Januari atau musim panas yang akan datang.
City, yang tengah ada di puncak klasemen Premier League dan belum terkalahkan hingga saat ini, diklaim siap memberikan 60 juta euro plus Yaya Toure untuk mengamankan jasa gelandang muda Prancis dalam waktu dekat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon dan Zoff Kiper Terbaik Dunia
Liga Italia 17 September 2015, 17:43 -
Perez: Madrid Bisa Pulangkan Morata
Liga Spanyol 17 September 2015, 14:01 -
'Sudikah Iniesta Bela Barcelona Jika Mereka Degradasi?'
Liga Spanyol 17 September 2015, 13:00 -
Bony: Juve Tak Rusak Percaya Diri City
Liga Inggris 17 September 2015, 12:28 -
Menang dan Diamuk Allegri, Cuadrado Bisa Mengerti
Liga Champions 17 September 2015, 05:07
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39