City Sedang Terpuruk, Juan Mata Tetap Waspada
Editor Bolanet | 7 April 2015 10:47
Kendati saat ini City tengah terpuruk, dan sebaliknya United semakin menggebu, Mata tetap mewaspadai kemampuan menyerang pasukan Manuel Pellegrini yang dinilainya sangat mematikan.
Tim sedang berkembang pesat, ini adalah kemenangan kelima secara beruntun di Premier League, kita harus terus menjaga kondisi ini. tulis Mata.
Memenangkan derby atas Manchester City hari Minggu nanti akan sangat penting dalam perebutan empat besar. Laga derby selalu spesial dan kita harus berhati-hati terhadap para penyerang City karena mereka mampu memenangkan pertandingan meski sudah disudutkan. pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Ternyata Tak Tertarik Rekrut Bintang Lazio
Liga Inggris 6 April 2015, 18:50 -
Navas Yakin Chelsea Bakal Kehilangan Poin
Liga Inggris 6 April 2015, 14:28 -
Pellegrini: Seperti Barca & Madrid, City Juga Butuh Bintang
Liga Inggris 6 April 2015, 10:24 -
Van Gaal Yakin City Takut Jumpa MU
Liga Inggris 6 April 2015, 10:12 -
Terlempar ke Posisi Empat, Pellegrini Antisipasi Kekuatan Crystal Palace
Liga Inggris 6 April 2015, 00:10
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39