City Saingi Arsenal untuk Bruno Peres
Editor Bolanet | 2 Agustus 2016 11:42
Torino disebut tengah mendapat banyak tawaran untuk pemain Brasil, dan berpotensi kehilangan dirinya di bursa transfer musim panas kali ini.
Tuttosport mengatakan bahwa Roma tertarik untuk mendatangkan sang pemain belakang, usai mereka dipastikan tidak bisa diperkuat oleh Mario Rui, yang mengalami cedera lutut pekan lalu.
Wolfsburg dan Bayer Leverkusen juga tertarik pada Peres, sementara Arsenal kabarnya sudah berbicara dengan pihak klub Serie A untuk menanyakan harga sang bek sayap.
Bos City, Josep Guardiola, juga memiliki ketertarikan terhadap sang pemain, menyusul munculnya keraguan terhadap masa depan pemain veteran, Pablo Zabaleta, di Etihad. [initial]
(tut/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Heboh, Gundogan Menjelma Jadi Ozil?
Bolatainment 1 Agustus 2016, 19:38 -
Schalke Konfirmasi Leroy Sane ke Man City
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 17:00 -
Gundogan Tak Sabar Ingin Dilatih Guardiola
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 15:11 -
Guardiola Beri Nasri Waktu Sebulan di City
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 11:00 -
Quinn Yakin Guardiola Kalahkan Mourinho di Premier League
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 08:48
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39