City: Penjualan Balotelli Untungkan Semua Pihak
Editor Bolanet | 7 Februari 2013 13:50
Jelang penutupan bursa transfer kemarin, Super Mario resmi dilepas ke Rossoneri dengan bandrol 19 juta poundsterling. Dan staf pelatih City, Angelo Gregucci meyakini langkah tersebut menguntungkan semua pihak - terutama City yang bisa mengklaim sebagian uang yang mereka bayarkan ke Inter Milan untuk membeli Balotelli 2010 silam.
Kami dan Milan akan sama-sama diuntungkan, sebagaimana kita semua tahu Mario bisa begitu dahsyat. Mario juga akan mendapat keuntungan karena ia jauh dari serangan media Inggris, ia akan bisa lebih konsentrasi pada tujuan sepakbolanya, papar Gregucci.
Dengan tinggal di Italia dekat dengan keluarganya serta membela Milan - klub kecintaannya, Gregucci menyebut karir Balotelli bisa diselamatkan. Di City dengan pemain macam Carlos Tevez, Sergio Aguero dan Edin Dzeko, Anda bisa tampil hebat di sesi latihan namun tetap berakhir di bangku cadangan, pungkasnya. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Tolak Kenaikan Klausul Buyout di Barca
Liga Spanyol 6 Februari 2013, 22:35 -
Cavani Sudah Setuju Gabung Madrid?
Liga Champions 6 Februari 2013, 20:06 -
Liga Spanyol 6 Februari 2013, 06:21
-
Sturridge Berharap Fit Saat Melawan West Brom
Liga Inggris 5 Februari 2013, 21:15 -
Mancini Puji Golazo Sergio Aguero
Liga Inggris 5 Februari 2013, 14:27
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39