City Ikut-ikutan Incar Sessegnon
Dimas Ardi Prasetya | 4 Maret 2018 14:41
Bola.net - - Manchester City dikabarkan ikut terjun dalam perburuan Ryan Sessegnon dan akan melepas penawaran resmi pada musim panas mendatang.
Sessegno sudah lama muncul dalam kolom gosip media-media Eropa. Sebab ia dianggap sebagai bek dengan talenta yang sangat besar, meski saat ini ia masih berusia 17 tahun.
Liverpool disebut terus mengejar servisnya sejak dua musim belakangan. Kemudian, Manchester United juga disebut ikut berburu servis pemain asli Inggris tersebut. Demikian pula dengan klub kaya raya asal Prancis, PSG.
juga diklaim ingin merekrut pemain kelahiran kota London itu. Mereka bahkan diklaim siap membayar Fulham dengan bandrol 35 juta Pounds.
Menurut kabar terbaru dari The Sun, City kini akan berusaha melangkahi semua klub itu dalam perburuan Sessegnon. The Citizen disebut siap membuka penawaran awal sebesar 40 juta Pounds.
Akan tetapi media Inggris itu juga menyebut bahwa City mungkin akan harus memberikan penawaran jauh lebih besar. Pasalnya kondisi keuangan mereka baik-baik saja. Tak ada masalah berarti dalam sektor itu.
Sessegnon adalah pemain didikan akademi klub Fulham. Ia mentas ke tim senior pada tahun 2016 kemarin. Sampai saat ini ia telah bermain bagi skuat senior sebanyak 68 kali di semua ajang kompetisi.
Kualitas yang dimiliki Sessegnon bahkan membuatnya sempat dibandingkan dengan bintang Real Madrid, Gareth Bale. Apalagi keduanya memang kidal dan sama-sama bisa bermain di lebih dari satu posisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: City Akan Beli Satu atau Dua Pemain Lagi
Liga Inggris 3 Maret 2018, 23:20 -
Manchester City Dijatuhi Hukuman karena Rusuh di Piala FA
Liga Inggris 3 Maret 2018, 23:18 -
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Chelsea
Liga Inggris 3 Maret 2018, 20:29 -
Prediksi Manchester City vs Chelsea 4 Maret 2018
Liga Inggris 3 Maret 2018, 20:28 -
Menakutkan, De Bruyne Percaya Sane Bakal Jadi Pemain Terbaik Dunia
Liga Inggris 3 Maret 2018, 19:30
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39