City Berkibar di Puncak, Herrera Minta MU Tenang
Editor Bolanet | 4 Oktober 2016 14:54
Tim asuhan Josep Guardiola kini unggul lima angka dari United, usai meraih enam kemenangan dari tujuh pertandingan, termasuk ketika menang 2-1 di Old Trafford.
Herrera meminta timnya berkaca pada musim 2011/12, di mana kala itu City mampu mengejar ketertinggalan delapan poin dari United asuhan Sir Alex Ferguson dan menjadi juara.
Ketika saya di Spanyol, saya ingat United unggul delapan angka di atas City dengan hanya enam pertandingan, namun mereka akhirnya gagal juara. Jadi di Premier League, apapun bisa terjadi. Anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi, baik anda di depan atau tertinggal, tutur Herrera menurut Daily Star.
Namun kami sedih dengan ini, karena kami harusnya bisa menang lawan Stoke. Ini adalah pertandingan di mana kami harusnya tak boleh imbang di kandang sendiri. Kami tak bisa percaya kami gagal menang, ini mungkin pertandingan terbaik kami musim ini.
Ketika anda ingin berjuang untuk segalanya, ini terasa menyakitkan. Namun kami bisa memetik banyak hal positif dari hal ini. [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Didukung Jadi Juara Liga Oleh Lewandowski
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 23:32 -
Milner: Klopp Salah Satu Yang Terbaik
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:47 -
MU Ikuti Man City Incar Pemain Muda Terbaik Liga Belgia
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:45 -
Chelsea Tertarik Tampung Joe Hart
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 15:06 -
Sterling: Kritik Buat Saya Sakit Hati
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 14:28
LATEST UPDATE
-
2 Kesalahan Fatal Nathan Tjoe-A-On yang Berujung Gol-gol Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 17:01 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 20 Maret 2025, 15:59 -
Nomor 10 Timnas Indonesia: Dari Kurniawan Dwi Yulianto Turun ke Ole Romeny
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:35 -
Nonton Live Streaming Australia vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:30 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Heineken Chinese Grand Prix 2025 di Vidio
Otomotif 20 Maret 2025, 15:29
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40