Chicharito Beberkan Alasan Pensiunnya Ferguson
Editor Bolanet | 4 Maret 2016 22:59
Ferguson memilih untuk mengakhiri kebersamaan lebih dari seperempat abad dengan Setan Merah pada akhir musim 2012/2013 yang lalu. Pada musim perpisahannya ini, Ferguson sukses mempersembahkan gelar Premier League bagi Wayne Rooney dan kawan-kawan.
Chicharito, sapaan Hernandez, menyebut bahwa Ferguson memilih pensiun demi mendapatkan waktu yang lebih banyak bersama keluarnya.
Ferguson saat itu jelas mengatakan bawah ia butuh menghabiskan lebih banyak waktu yang bisa ia luangkan bersama dengan keluarganya. Itulah mengapa ia memilih untuk pensiun, beber pemain asal Meksiko ini.
Chicharito yang kini membela Bayer Leverkusen pernah bekerjasama dengan Ferguson selama beberapa musim di MU. Ferguson memboyongnya dari Guadelajara pada bulan Juni tahun 2010. Di bawah asuhan Ferguson, Chicharito menjelma sebagai salah satu pencetak gol ulung di Eropa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Hodgson Inginkan Luke Shaw di Euro 2016
Piala Eropa 3 Maret 2016, 22:53 -
Van der Sar Coret Ronaldo dari Enam Pemain Terbaik
Liga Inggris 3 Maret 2016, 20:16 -
Rashford Pemain Terbaik MU Bulan Februari
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:41 -
Ander Herrera Ingin MU Tembus Empat Besar
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:25 -
Pemain Akademi MU Bersinar, Van Gaal Puji Dua Sosok Ini
Liga Inggris 3 Maret 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39