Chicharito Akan Gabung dengan Tim Italia
Editor Bolanet | 4 Juni 2015 09:28
Berdasarkan berita yang diturunkan Calciomercato, Lazio mengejar Chicharito setelah gagal mendatangkan Andre-Pierre Gignac dari .
Lazio yang pada musim ini berada di peringkat tiga Serie A, lolos ke Liga Champions musim depan. Menghadapi kompetisi penuh gengsi tersebut, Lazio dikatakan akan melakukan perbaikan skuat pada musim transfer panas ini.
Sementara itu Hernandez yang pada musim ini dalam masa peminjaman ke Real Madrid dari MU tidak menjalani musim yang bagus dan sering menjadi pengganti di Bernabeu. Dari 23 penampilan, pemain 27 tahun ini hanya mencetak tujuh gol di kompetisi La Liga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Ungkap Kerasnya Latihan MU di Bawah Van Gaal
Liga Inggris 3 Juni 2015, 20:19 -
Neville: MU Butuh 100 Juta Pound Lagi Untuk Tantang Chelsea
Liga Inggris 3 Juni 2015, 18:05 -
Blind: Depay Akan Jadi Game Changer MU
Liga Inggris 3 Juni 2015, 17:08 -
Takut Cedera, Depay Tidak Dijinkan Bermain
Liga Inggris 3 Juni 2015, 16:26
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39