Chelsea Tolak Pertukaran Torres dan Adebayor
Editor Bolanet | 3 September 2013 03:30
Menurut Sky Sport Italia, pemilik Spurs; Daniel Levy tertarik memakai jasa Torres yang jarang mendapat kesempatan tampil di Stamford Bridge. Maka dari itu mereka menawarkan wacana barter dengan Adebayor.
Adebayor sendiri diketahui sudah tidak termasuk di dalam rencana skema Andre Villas-Boas. Kedatangan Roberto Soldado di musim 2013-14 semakin menegaskan hal itu.
Sky Sport Italia juga melaporkan bahwa pihak The Blues telah menolak proposal atau wacana dari Spurs, perihal barter Torres dan Adebayor. Nama penyerang Demba Ba juga muncul sebagai alternatif.[initial]
Editorial - Klub Favorit di Liga Champions Musim 2013-14
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Deadline, Liverpool dan PSG Coba Gaet Juan Mata
Liga Inggris 2 September 2013, 23:04 -
Chelsea Ingin Khedira, Sang Agen Membantah
Liga Champions 2 September 2013, 22:36 -
Liga Inggris 2 September 2013, 20:04
-
Liverpool Pinjam Moses Dari Chelsea
Liga Inggris 2 September 2013, 17:15 -
Eto'o Tak Cukup, Mou Minta Dibelikan Striker Lagi
Liga Inggris 2 September 2013, 14:14
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39