Chelsea Terus Pantau Kalidou Koulibaly
Editor Bolanet | 10 Juni 2016 00:19
Ketika Antonio Conte mulai melatih The Blues, dipercaya akan melakukan pembelian sejumlah pemain. Kostas Manolas (AS Roma) dan Leonarno Bonucci (Juventus} adalah dua pemain belakang yang menjadi incaran utama mantan pelatih Juventus tersebut.
Sayangnya, kemungkinan mendapat dua pemain di atas sangat sulit. Oleh sebab itu, Chelsea menjadikan Koulibaly sebagai opsi alternatif.
Pemain dari Senegal tersebut masih memiliki kontrak hingga 2019 bersama Napoli. Namun ia sedang mempertimbangkan melanjutkan karier di tempat lain jika tak mendapat kontrak baru dari Napoli.
Saya masih punya kontrak selama tiga tahun ke depan. Saya banyak mendapat tawaran. Saya ingin membuat keputusan yang tepat dalam hal finansial dan karier, ucap Koulibaly seperti dilansir Daily Mail.
Apakah saya sudah bicara dengan Conte? Belum, tapi itu mungkin akan terjadi. Jika Napoli tak mengontak saya, saya akan bicara dengan klub lain, terangnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Bersemangat Bisa Kerja Bareng Mourinho
Liga Inggris 9 Juni 2016, 21:43 -
Conte Masih Bungkam Soal Nasib Pato
Liga Inggris 9 Juni 2016, 14:31 -
Cudicini: Suporter Chelsea Dukung Inggris di Euro 2016
Liga Inggris 9 Juni 2016, 12:02 -
Cudicini: Performa Hazard Kian Meningkat
Commercial 9 Juni 2016, 12:01 -
Cudicini: Conte Akan Tularkan Mental Ofensif ke Chelsea
Liga Inggris 9 Juni 2016, 11:59
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39