Chelsea Tergiur Boyong Bek Muda Lyon
Dimas Ardi Prasetya | 7 November 2017 17:15
Bola.net - - Raksasa Premier League asal London dikabarkan berminat untuk mendatangkan bek Lyon Mouctar Diakhaby pada bulan Januari 2018 mendatang.
Bek asal Prancis tersebut adalah pemain didikan akademi Lyon. Ia dipromosikan masuk ke tim senior raksasa Ligue 1 tersebut pada tahun 2016 kemarin.
Ia menjalani debutnya bersama Lyon sejak September tahun lalu. Sejak saat itu ia pun kerap menjadi andalan pelatih Bruno Genesio.
Performa bek yang masih berusia 20 tahun itu kemudian menarik banyak minat sejumlah tim besar di Eropa. Di antaranya Juventus dan Manchester City.
Kini menurut laporan dari Daily Mail, Chelsea juga ikut meminati Mouctar. Manajer The Blues Antonio Conte disebut ingin mendatangkan penggawa timnas U-21 Prancis tersebut pada saat bursa transfer musim dingin dibuka pada Januari 2018 mendatang.
Media Inggris tersebut juga menyebutkan, hadirnya Mouctar dinilai oleh Conte bisa memberikan suntikan tenaga dan kualitas yang sangat bagus bagi Chelsea dalam upaya mereka mempertahankan gelar juara liga dan berusaha meraih trofi Liga Champions. Selain itu kabarnya salah satu atribut Mouctar yang disebut membuat Conte terkesan adalah kemahirannya memenangkan duel bola-bola atas.
Mouctar saat ini masih terikat kontrak hingga Juni tahun 2022 mendatang. Sementara itu, sejauh ini ia total telah bermain sebanyak 40 kali di semua ajang kompetisi, dan bahkan telah mencetak enam gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smalling Minta MU Perbaiki Performa Usai Ditekuk Chelsea
Liga Inggris 6 November 2017, 20:54 -
United Disebut Conte Tak Tahu Cara Hentikan Hazard
Liga Inggris 6 November 2017, 15:50 -
Sutton: Lukaku Dibully Bek Chelsea
Liga Inggris 6 November 2017, 15:45 -
Neville: Cesc Fabregas Man of the Match Laga Chelsea vs MU
Liga Inggris 6 November 2017, 15:24 -
Conte Soroti Vitalnya Comeback Kante di Chelsea
Liga Inggris 6 November 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39