Chelsea Tanpa Ramires Saat Lawan Bolton
Editor Bolanet | 23 September 2014 19:14
Pemain asal Brasil tersebut mengalami cedera saat Chelsea bermain imbang 1-1 melawan Manchester City akhir pekan lalu. Ramires divonis mengalami cedera adductor.
Adductor sendiri adalah otot yang terletak di bagian sisi dalam paha dan berperan dalam menarik kaki ke arah samping dalam.
Kepastian pemain 27 tahun tersebut absen disampaikan oleh asisten pelatih Chelsea, Steve Holland. Menurutnya, Ramires akan absen pada laga tersebut untuk memulihkan cederanya tersebut.
Laga melawan Bolton sendiri merupakan laga perdana The Blues di Piala Liga. Musim lalu, Chelsea disingkirkan Sunderland di putaran kelima Piala Liga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill Syukuri Hasil Imbang Lawan City
Liga Inggris 22 September 2014, 19:00 -
Fabregas: Saya Belum Bicara Dengan Wenger
Liga Inggris 22 September 2014, 19:00 -
'Temperamen Diego Costa Bagus Untuk Chelsea'
Liga Inggris 22 September 2014, 18:35 -
Schurrle Kecewa Gagal Menang di Etihad Stadium
Liga Inggris 22 September 2014, 18:00 -
Bela Guardiola, Cruyff Balas Serang Mourinho
Liga Champions 22 September 2014, 15:14
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39