Chelsea Tak Perpanjang Kontrak John Terry?
Editor Bolanet | 22 Oktober 2012 11:30
Kasus terakhir yang dilakukan Terry adalah tindak rasial yang ia lakukan kepada Anton Ferdinand dan berbuntut sanksi larangan bermain di empat laga Premier League.
Dalam kasus tersebut, meski The Blues tampak mendukung sang kapten, namun sejumlah kontroversi sebelumnya dilaporkan turut mempengaruhi sikap para petinggi Chelsea, yang marah dengan perilaku Terry.
Akan tetapi, faktor kunci yang diyakini mempengaruhi rencana tersebut adalah usia mantan defender timnas itu saat ini. Pasalnya, usia Terry sudah akan berada di angka 33 tahun ketika kontraknya berakhir pada 2014 mendatang.
Hal itu mengacu pada kebijakan kontrak yang diterapkan Chelsea, di mana para pemain yang berusia di atas 30 tahun tidak akan mendapat perpanjangan dengan durasi lebih dari satu tahun.
Sebelumnya, Ashley Cole dikabarkan juga bersiap untuk dilepas oleh klub yang bermarkas di Stamford Bridge tersebut, setelah usianya terbentur dengan kebijakan baru 'Roman Emperor'. (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 Oktober 2012, 15:02
-
Menangi Derby, Ashley Cole Ejek Fans Tottenham
Liga Inggris 21 Oktober 2012, 11:51 -
Juan Mata Alasan Granero Pilih QPR
Liga Inggris 21 Oktober 2012, 10:45 -
'Chelsea Sukses Karena Abramovich Suka Main Pecat'
Liga Inggris 21 Oktober 2012, 10:00 -
Di Matteo: Chelsea Calon Juara? Masih Terlalu Dini!
Liga Inggris 21 Oktober 2012, 06:00
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10