Chelsea Siapkan Kontrak Baru Untuk Mata
Editor Bolanet | 24 Juli 2013 10:40
Pemain yang disejajarkan dengan Gianfranco Zola oleh publik Stamford Bridge tersebut sebelumnya sempat dikabarkan akan dijual ke Barcelona dan juga dikirim ke Manchester United sebagai bagian dari paket transfer Wayne Rooney.
Namun Chelsea mengambil tindakan tegas untuk meredam rumor tersebut dan menawarkan kontrak jangka panjang kepada Mata.
Metro melaporkan bahwa dalam kontrak baru yang berdurasi 5 tahun tersebut Mata akan menerima kenaikan gaji dari 70 ribu Pounds per pekan menjadi 100 ribu Pounds.
Sebelumnya sempat muncul kekhawatiran akan masa depan eks pemain Valencia tersebut usai datangnya Jose Mourinho. Namun The Happy One telah menyiratkan keinginannya untuk tetap memasukkan Mata dalam skema permainan.
Pemain Timnas Spanyol ini tampil gemilang dalam dua tahun kiprahnya di Premier League dengan koleksi 18 gol dan 34 assist dalam 69 penampilannya. [initial] (mtr/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ungkap Alasan Kepulangannya ke Stamford Bridge
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:43 -
Mourinho Ungkap Alasan Kepulangannya ke Stamford Bridge
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:33 -
Mourinho Ungkap Alasan Kepulangannya ke Stamford Bridge
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:33 -
Chelsea Siap Bayar 30 Juta Pound Untuk Rooney
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:01 -
Sedang Cedera, Rooney Kepergok Main Golf di Dekat Markas Chelsea
Bolatainment 23 Juli 2013, 17:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39