Chelsea Siap Barter Costa dengan Cavani
Editor Bolanet | 7 Maret 2016 10:07
The Blues kabarnya siap menukar Diego Costa dengan Edinson Cavani, menurut laporan yang diturunkan oleh Le 10 Sport.
Cavani sebelumnya sempat dikaitkan dengan kepindahan ke Premier League, seiring munculnya ketertarikan dari Chelsea dan Manchester United.
The Sun mengklaim pemain berusia 20 tahun sudah siap untuk datang ke Inggris usai menghabiskan tiga tahun karirnya di Prancis. Dan Roman Abramovich amat ingin mendatangkan pemain Uruguay, dan bahkan siap melepas striker utama klub untuk memenuhi keinginan tersebut.
Costa sendiri mencatat penampilan kurang bagus di awal musim ini, namun kepergian Jose Mourinho dan kedatangan Guus Hiddink telah membuat sang pemain bangkit - dengan mencetak 10 gol di 14 pertandingan terakhir untuk The Blues. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Ibra, Ini Pemain Kunci PSG Versi Willian
Liga Champions 6 Maret 2016, 23:20 -
Duel Kontra Chelsea, PSG Takut Pada Willian
Liga Champions 6 Maret 2016, 23:13 -
Hiddink Kian Percaya dengan Kualitas Traore
Liga Inggris 6 Maret 2016, 20:48 -
Ini Tawaran Gaji Mahal Chelsea ke Pogba
Liga Inggris 6 Maret 2016, 19:33 -
Ingin Lukaku ke Chelsea, Abramovich Siap Bayar Dua Kali Lipat
Liga Inggris 6 Maret 2016, 19:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39