Chelsea Punya 57 Juta Pounds untuk Candreva dan Bonucci
Editor Bolanet | 22 Juni 2016 07:07
Manajer Italia saat ini, Antonio Conte, akan bergabung dengan The Blues pasca Euro 2016, dan The Sun percaya bahwa ia akan menggunakan pengalamannya menangani kedua pemain tersebut di tim nasional, untuk memuluskan langkah transfer keduanya di bursa musim panas.
Winger , Candreva, yang kini berusia 29 tahun, disebut akan dibeli dengan harga 25 juta poundsterling, dan Conte ingin timnya segera mengikat kata sepakat dengan yang bersangkutan, mengingat Inter kabarnya juga tertarik dengan pemain yang sama.
Di sisi lain, Bonucci, kini berusia 29 tahun dan bermain untuk , disebut siap dibeli dengan harga 25 juta poundsterling plus bonus senilai 7 juta poundsterling.
Sebelum menangani Italia, Conte sebelumnya juga punya pengalaman di Arezzo, Bari, Atalanta, Siena, dan Juventus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Conte, Baba Rahman Akan Bersinar
Liga Inggris 21 Juni 2016, 22:31 -
Hazard: Menyenangkan Main Bareng Lukaku
Liga Inggris 21 Juni 2016, 18:13 -
Lima Tim Premier League Inginkan Simone Zaza
Liga Inggris 21 Juni 2016, 17:31 -
Hazard: Ibrahimovic Harus Belajar dari Saya
Liga Inggris 21 Juni 2016, 14:34 -
Striker Stoke Kecam Keluhan Pedro Rodriguez
Commercial 21 Juni 2016, 11:12
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39