Chelsea Paling Hobi Turunkan Legiun Asing di Eropa
Rero Rivaldi | 10 Oktober 2017 14:10
Bola.net - - Menurut data terbaru yang beredar, merupakan tim yang paling hobi menurunkan pemain asing dibandingkan dengan klub-klub Eropa lainnya, di antar lima liga top benua biru.
The Blues memang selama ini punya reputasi sebagai klub yang jarang mempercayai pemain asli Inggris, sejak diakuisisi oleh Roman Abramovich di 2003.
Dan hal tersebut dikonfirmasi oleh penelitian yang belum lama ini dilakukan oleh CIES Football Observatory.
Pemain non-Inggris sudah memainkan 90,4 persen pertandingan Chelsea musim ini. Sementara di rasio 84,1 dan 82,1 persen, muncul nama Arsenal dan Napoli di peringkat dua dan tiga.
Studi tersebut menganalisa 31 anggota asosiasi dari seluruh Eropa dan menemukan bahwa hanya ada tiga dari 466 klub yang mereka pelajari, tercatat tak menurunkan pemain asing. Tiga klub tersebut adalah Oleksandriya (Ukraina), Veres (Ukraina), dan HIFK (Finlandia).
Di luar liga top Eropa, Siprus mendominasi daftar klub yang sering menurunkan pemain asing, di mana 80,2 persen pemain yang berlaga di liga mereka adalah pemain asing.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Makelele Optimis dengan Potensi Duet Kante dan Bakayoko
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 16:00 -
Ingin Sukses, Striker Muda Chelsea Diminta Tiru Drogba
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 15:55 -
Kante Tak Ragukan Kemampuan Mbappe
Liga Eropa Lain 9 Oktober 2017, 15:50 -
Chelsea dan MU Bergerak untuk Rose di Januari
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 15:35 -
Bakayoko Diyakini Mampu Gantikan Peran Matic
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10