Chelsea Mulai Nego Matias Vecino
Serafin Unus Pasi | 1 Agustus 2018 13:15
Bola.net - - Klub Liga Inggris, Chelsea dikabarkan benar-benar serius ingin mendatangkan Matias Vecino. The Bleus kabarnya sudah mulai menggelar negosiasi untuk gelandang asal Uruguay tersebut.
Pada musim panas ini Chelsea memang berencana untuk membongkar tim mereka. Maurizio Sarri ingin menjadikan skuat Chelsea kembali kompetitif untuk memperebutkan gelar juara Liga Inggris musim depan.
Sarri sendiri kabarnya ingin membuang beberapa gelandang yang ia miliki. Sebagai gantinya ia ingin mendatangkan beberapa gelandang top ke Stamford Bridge, di mana salah satunya adalah Matias Vecino.
Dilansir Sky Sports News, Chelsea nampaknya akan segera mendapatkan tanda tangan Vecino. Mereka dikabarkan sudah mulai proses negosiasi dengan Inter Milan untuk sang pemain.
Berapakah kira-kira nilai yang ditawarkan Chelsea untuk mendatangkan sang pemain? Scroll berita ini ke bawah untuk mengetahui jawabannya.
Kenal Luar Dalam
Kedua insan ini saling bekerja sama di Empoli. Pada saat itu Sarri masih melatih Empoli pada musim 2014/2015 sebelum musim setelahnya pindah ke Napoli.
Sarri percaya bahwa Vecino akan cocok dengan skema permainannya di Chelsea. Untuk itu ia ingin sang gelandang datang ke Inggris dalam waktu dekat.
Harga Mahal
Seperti yang sudah diketahui, Inter baru membeli Vecino dari Fiorentina musim lalu. Ia memiliki kontrak berdurasi 3 tahun lagi untuk membela panji Nerrazurri.
Namun Inter sendiri tidak akan mempersulit kepindahan Vecino ke London, asalkan Chelsea menebus sang pemain dengan harga sebesar 32 juta pounds pada musim panas ini.
Sudah Ada Gantinya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih PSG Tanggapi Rumor Transfer N'Golo Kante
Liga Inggris 31 Juli 2018, 19:06 -
Gosip Conte Lama-lama Bikin Gattuso Kesal
Liga Italia 31 Juli 2018, 18:29 -
Lewati Hazard, N'Golo Kante Jadi Pemain Dengan Gaji Termahal di Chelsea?
Liga Inggris 31 Juli 2018, 16:03 -
ADL: Kalau Ingin Disebut Hebat, Sarri Harus Bawa Chelsea Juara
Liga Inggris 31 Juli 2018, 15:00 -
Mau Christian Pulisic, Chelsea dan Liverpool Diminta Siapkan Uang Segini
Liga Inggris 31 Juli 2018, 14:47
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39