Chelsea Luncurkan Tawaran untuk Van Dijk
Rero Rivaldi | 23 Juni 2017 16:20
Bola.net - - mencoba untuk melewati dalam perburuan Virgil van Dijk dengan memberikan penawaran senilai 60 juta pounds.
Bos The Reds, Jurgen Klopp, dikabarkan masih tertarik dengan bek tengah asal Belanda meski manajemen di Anfield sudah meminta maaf pada Soton atas pendekatan ilegal yang mereka lakukan.
Pria Jerman melihat Van Dijk sebagai sosok ideal untuk mengatasi situasi di lini belakang yang merugikan tim musim lalu.
Namun tim juara Inggris asuhan Antonio Conte kini ada di posisi terdepan usai mengajukan penawaran resmi, menurut Sky Sports Italia.
Chelsea akan meminjamkan Kurt Zouma, yang membutuhkan menit bermain usai pulih dari cedera lutut. Dan John Terry bakal hengkang begitu kontraknya habis. Conte membutuhkan bek baru untuk memperkuat lini belakangnya.
Di klub, Van Dijk akan bersaing dengan David Luiz, Gary Cahill, dan Cesar Azpilicueta. Trio pemain belakang itu tampil sempurna ketika Chelsea menjadi juara Premier League musim lalu.
Baca Juga:
- Sanchez Menolak Beri Update Soal Masa Depannya di Arsenal
- 'Liverpool Harusnya Datangkan Van Dijk, Bukan Salah'
- Peter Schmeichel Sedih Lihat Ibrahimovic Tinggalkan MU
- Peter Schmeichel Bingung Memilih Ronaldo Atau Morata di MU
- Tottenham Tunggu Harga Ross Barkley Diturunkan Everton
- 11 Tahun Silam, Liverpool Akui Hampir Datangkan Dani Alves
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ngefans MU dan Chelsea, Winger Ini Tolak Spurs
Liga Inggris 22 Juni 2017, 23:28 -
Chelsea Diminta Tidak Lepas Hazard ke Madrid
Liga Inggris 22 Juni 2017, 21:51 -
Conte Minta Marchisio Datang ke London
Liga Inggris 22 Juni 2017, 18:33 -
Dianggap Jadi Biang Keributan, Oscar Disanksi Delapan Laga
Bola Dunia Lainnya 22 Juni 2017, 17:45 -
Conte Akan Singkirkan Dua Bek Chelsea
Liga Inggris 22 Juni 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39