Chelsea Kini Inginkan Chiellini
Editor Bolanet | 21 Agustus 2016 15:49
Sosok itu ada pada didi Kalidou Koulibaly milik Napoli namun transfer itu sangat sulit terwujud. Napoli selalu menolak tawaran Chelsea karena tak ingin terus kehilangan pilar inti mereka. Yang terakhir, Napoli menolak tawaran sebesar 58 juta euro dari Chelsea.
Sulit dapat pemain muda, kriteria pencarian Chelsea mulai diperluas. Kini Chelsea hanya mencari bek tengah berkualitas saja, usia tak lagi jadi pertimbangan utama. Menurut The Sun, Chelsea mulai mendekati Giorgio Chiellini milik .
Lini belakang Chelsea dinilai sudah mulai rapuh seiring usia John Terry dan Gary Cahill yang semakin bertambah. Meski Chiellini juga tidak lagi muda, namun setidaknya ia memiliki kecepatan yang lebih baik dibanding dua bek Chelsea itu.
Selain itu, Chiellini dan Conte juga sudah saling mengenal dengan baik di Juventus dan timnas Italia. Seandainya Chiellini datang ke Stamford Bridge, Conte akan tahu betul bagaimana memaksimalkan performa sang bek.
Masalahnya ada di Juventus. Bianconeri tak mau lagi melepas pemain kunci seperti Chiellini demi mengejar gelar juara Liga Champions. Setelah kehilangan Paul Pogba, Juve sudah memperkuat tim dengan mendatangkan beberapa pemain berkualitas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Watford vs Chelsea: 1-2
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 22:56 -
Lukaku Berniat Bertahan di Everton
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 21:40 -
Motta Bujuk Matuidi Bertahan di PSG
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 21:20 -
Besiktas Juga Inginkan Loic Remy
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 20:50 -
Ini Alasan Conte Tak Bawa Willian Lawan Watford
Liga Inggris 20 Agustus 2016, 20:31
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39