Chelsea: Kami Senang Mourinho Kembali
Editor Bolanet | 4 Juni 2013 04:35
The Special One resmi menandatangani kontrak bersama selama empat tahun. Namun, pihak klub baru akan memperkenalkan Mourinho pada media tanggal 10 Juni mendatang.
Kini, untuk kedua kalinya Mourinho resmi menangani Frank Lampard dkk. Pada 2004 hingga 2007, Mou terbilang sukses menahkodai The Blues. Ia mempersembahkan enam titel juara bagi klub yang bermarkas di London Barat itu.
Melihat track-record apik Mourinho, Gourlay yakin pelatih berusia 50 tahun itu dapat mengulang kesuksesannya di Chelsea. Saya beserta klub senang dengan kembalinya Jose (Mourinho). Kualitas serta ambisi besar yang dimilikinya membuatnya terpilih sebagai kandidat terkuat, ujar CEO The Blues seperti dilansir Sky Sports.
Tujuan kami ke depan yakni membawa Chelsea terus berada di jalur kesuksesan. Mourinho-lah figur yang tepat untuk membantu kami merealisasikan ambisi tersebut, pungkasnya.[initial]
(sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Mourinho Bakal Buat Chelsea Belanja Besar'
Liga Inggris 3 Juni 2013, 23:00 -
Perez: Pintu Madrid Selalu Terbuka Bagi Mourinho
Liga Champions 3 Juni 2013, 22:30 -
Breaking News: Mourinho Resmi Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 3 Juni 2013, 20:32 -
Mourinho Beber Alasan Pencoretan Pepe, Ronaldo dan Casillas
Liga Spanyol 3 Juni 2013, 20:11 -
Bila Kembali ke Chelsea, Ini Harus Jadi Fokus Mourinho
Editorial 3 Juni 2013, 19:26
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39