Chelsea Kalahkan Luton, Fans Tetap Sedih Harus Ditinggal Bos Roman Abramovich, Hari Paling Ambyar!
Ari Prayoga | 3 Maret 2022 08:30
Bola.net - Chelsea sukses mengalahkan Luton Town dengan skor tipis 3-2 dalam partai putaran kelima Piala FA yang digelar di Kenilworth Road, Kamis (3/3/2022) dini hari WIB.
Chelsea dua kali tertinggal dari tim divisi Championship tersebut, yang mencetak gol lewat Reece Burke dan Harry Cornick. Namun mereka selalu mampu mengejar berkat Saul Niguez dan Timo Werner.
Romelu Lukaku pun akhirnya keluar sebagai pahlawan kemenangan Chelsea berkat gol yang ia ciptakan pada menit ke-78.
Kemenangan ini terjadi hanya selang beberapa jam dari pengumuman bahwa pemilik Chelsea, Roman Abramovich resmi menjual klubnya menyusul konflik Ukraina dan Rusia.
Fans Chelsea di media sosial pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga kontra Luton ini. Berikut beberapa di antaranya.
Menang tapi gak ada seneng-senengnya
Chelsea nih, menang susah payah dong
Chelsea belum selevel City dan Liverpool
Hmm rasanya kaya gimana tuh?
Sedih ditinggal bos Roman
Duh, galau abis
Gimana nih, Mansour tertarik gak?
Ambyar bos
Pemilik paling royal
Sedih banget
Bos Roman memang top
Jadi gapapa nih kalah sama MU?
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Diyakini Mulai Khawatir Jika Bertemu Dengan Liverpool
Liga Inggris 2 Maret 2022, 19:17 -
Barcelona Sabar Tunggu Cesar Azpilicueta
Liga Spanyol 2 Maret 2022, 17:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39