Chelsea Diuntungkan Jadwal Ketimbang MU, Ini Komentar Conte
Afdholud Dzikry | 15 April 2017 10:25
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengungkapkan bahwa dirinya tak tahu apakah ini waktu yang tepat untuk melawan Manchester United. Menurutnya, klaim diuntungkan jadwal pertandingan adalah sesuatu yang harus dibuktikan di atas lapangan.
Sebagaimana diketahui, Chelsea musim ini tak bermain di kompetisi Eropa, sebuah keuntungan yang banyak disebut memberi banyak manfaat musim ini untuk mereka memuncaki klasemen sementara Premier League.
Dan jelang pertandingan melawan Manchester United akhir pekan ini, 'masalah' jadwal ini kembali diungkit. Banyak yang mengklaim bahwa The Blues diuntungkan jadwal dalam persiapan mereka menyongsong pertandingan melawan Setan Merah, yang tiga hari sebelumnya bermain di Liga Eropa melawan Anderlecht.
Saya tak tahu apakah ini adalah waktu yang tepat, saya dapat memberitahu ini kepada anda setelah pertandingan, setelah hasil yang baik. Dalam periode seperti ini sangat sulit untuk memahami apakah ada saat yang tepat untuk bermain melawan salah satu tim atau melawan tim lain, ujarnya.
Tapi saya yakin mereka ingin memainkan permainan yang sangat baik di kandang dan mencoba untuk mengalahkan kami, dan saya tahu tiga poin sangat penting bagi kami dan untuk Manchester United, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sikap Waspada Conte Pada Ibrahimovic
Liga Inggris 14 April 2017, 23:09 -
Atletico Madrid Kini Bidik Fabregas
Liga Spanyol 14 April 2017, 19:45 -
Owen Prediksi MU vs Chelsea Berakhir Imbang
Liga Inggris 14 April 2017, 16:50 -
Cari Rumah di London, Morata Segera Merapat ke Chelsea?
Liga Inggris 14 April 2017, 16:30 -
Mau Van Dijk, Trio EPL Ini Diminta Siapkan 50 Juta Pounds
Liga Inggris 14 April 2017, 16:10
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39