Chelsea Dihajar MU, Conte: Ini Salah Saya
Ari Prayoga | 17 April 2017 01:40
Bola.net - - Manajer , Antonio Conte menyalahkan dirinya sendiri atas kekalahan 0-2 yang dialami The Blues kala melawat ke markas Manchester United, Minggu (16/4).
Dalam laga ini, secara statistik Chelsea memang kalah segalanya. Conte pun berpendapat hal ini terjadi karena ia gagal membuat anak asuhnya menunjukkan motivasi untuk bermain di laga besar.
Saya pikir mereka (United) layak menang. Mereka menunjukkan ambisi lebih dibanding kami dan motivasi lebih, tapi dalam kasus ini kesalahan ada pada pelatih, ujar Conte kepada Sky Sports.
Iya (ini salah saya), karena dalam kasus ini saya tak bisa mengeluarkan hasrat atau motivasi yang tepat untuk memainkan laga seperti ini, tambahnya.
Untuk memainkan tipe laga seperti ini mulai sekarang hingga akhir nanti kami harus memiliki antusiasme yang luar biasa, motivasi luar biasa untuk mencoba mencapai target, lanjutnya.
Dua gol United di laga ini dicetak Marcus Rashford dan Ander Herrera di menit-menit awal masing-masing babak pertama dan kedua.
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henry Sebut Kante Benar Pilih Chelsea Ketimbang Arsenal
Liga Inggris 16 April 2017, 22:02 -
Benzema Ingin Hazard Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 16 April 2017, 19:44 -
Ini Alasan David Luiz Tampil Bersinar di Chelsea
Liga Inggris 16 April 2017, 19:42 -
Conte: Luiz Salah Satu Defender Terbaik Dunia
Liga Inggris 16 April 2017, 19:07 -
Lawan Chelsea, Herrera Bertekad Untuk Tebus Kekalahan MU
Liga Inggris 16 April 2017, 18:37
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39