Chelsea dan Atletico Ternyata Masih Alot Soal Costa
Rero Rivaldi | 30 Agustus 2017 07:20
Bola.net - - Atletico Madrid mungkin harus menunggu hingga detik-detik akhir bursa transfer untuk mengamankan servis striker , Diego Costa, usai sejauh ini mereka masih belum juga mengajukan tawaran 40 juta pounds seperti yang diminta kubu Stamford Bridge.
Los Rojiblancos terus berharap mereka bisa mencapai kesepakatan dengan juara Premier League musim lalu, namun mereka juga ingin harga sang striker diturunkan, menurut Goal International.
Costa masih bertahan di Brasil tak memainkan satu pun laga profesional sejak Chelsea kalah 1-2 dari Arsenal di Piala FA. Ia berlatih sendiri di Lagarto, dan menolak permintaan Chelsea untuk kembali ke klub.
Tim asuhan Diego Simeone sudah ingin merekrut lagi Costa sejak setahun lalu, namun dipersulit dengan hukuman yang mereka terima dari FIFA.
Costa juga kabarnya mendapat penawaran dari Tianjin Quanjian dengan transfer senilai 76 juta pounds, namun Asosiasi Sepakbola Tiongkok (CFA) menerapkan kebijakan pajak 100 persen untuk merusak rencana ini.
Everton, Monaco, dan Marseille sudah menunjukkan ketertarikan, namun Costa hanya ingin kembali ke Atletico.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Resmi Kontrak Adik Eden Hazard, Kylian Hazard
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 23:57 -
Drinkwater Terancam Gagal Datang ke Chelsea?
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:50 -
Morata Tak Patok Jumlah Gol Untuk Chelsea
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:15 -
Rudiger: Chelsea Sekarang Dalam Kondisi Bagus
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:00 -
Conte: Diego Costa ke Everton?
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39