Chelsea Bisa Tebus Pedro dari Barca 30 Juta
Editor Bolanet | 13 Juli 2015 12:02
Pedro pernah menyatakan ingin pergi sebelum mengambil kontrak pada 6 Juni lalu. Meski demikian kehadiran Aleix Vidal, Arda Turan, bisa saja membuatnya mempertimbangkan hengkang. Dalam kontrak barunya yang akan berakhir 2019, dua pihak menyepakati klausul rilis turun drastis dari 150 juta euro menjadi 30 juta euro.
Media Sport mengatakan Chelsea bisa mengajukan proposal untuk menebus klausul rilis Pedro setelah Barcelona selesai menggelar pemilihan presiden. Namun klub London tersebut harus bisa meyakinkan pemain bahwa ia akan bermain secara reguler.
Musim lalu pemain 27 tahun ini sering menjadi pemain pengganti di Camp Nou. Namun demikian, Pedro bisa mengemas 11 gol dari 50 penampilan yang dijalani di semua kompetisi. [initial]
(spo/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Ajak Pedro Gabung Chelsea?
Liga Inggris 12 Juli 2015, 23:20 -
Mourinho Masih Inginkan Oscar di Chelsea
Liga Inggris 12 Juli 2015, 12:42 -
Musim Depan, Costa Berharap Bebas Cedera
Liga Inggris 12 Juli 2015, 10:46 -
Costa Harap Chelsea Sukses di EPL dan UCL
Liga Inggris 12 Juli 2015, 10:05 -
Chelsea Ikut Antre Tanda Tangan Pedro
Liga Inggris 12 Juli 2015, 06:26
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39