Chelsea Bantah Dekati Thomas Tuchel
Rero Rivaldi | 24 Agustus 2017 09:40
Bola.net - - sama sekali tidak ingin menggantikan Antonio Conte dengan eks bos Borussia Dortmund, Thomas Tuchel, menurut Goal International.
Laporan yang diturunkan Bild belum lama ini mengatakan bahwa direktur Chelsea, Marina Granovskaia sudah menghubungi Tuchel untuk memintanya menjadi manajer baru di Stamford Bridge.
Manajemen klub disebut tak senang dengan sikap Conte, yang terus mengkritik kebijakan transfer The Blues.
Laporan yang sama juga mengatakan bahwa Conte dengan cara Granovskaia mengatasi situasi Diego Costa, yang sudah mendapat pesan singkat dari sang manajer bahwa ia tidak diperlukan lagi di klub juara Premier League.
Namun demikian, kabar tersebut dibantah oleh sebuah sumber dari internal Chelsea, yang percaya bahwa hubungan antara sang manajer dan direktur bisa terus dilanjutkan.
Conte diperkirakan sempat mengkritik beberapa kebijakan transfer di Stamford Bridge musim panas ini dan sudah berbicara beberapa kali pada media soal itu.
Ia juga menyatakan komitmennya soal menjadi manajer Chelsea selama beberapa tahun mendatang dan berharap bisa terus memimpin klub hingga stadion anyar mereka selesai dibangun di masa mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesal Dengan Conte, Abrahimovich Hubungi Tuchel
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 18:05 -
Chelsea Juga Minati Bintang Muda Madrid Ini
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 14:20 -
Costa Kosongkan Rumahnya di London
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 13:40 -
Azpi Tidak Terkejut Alonso Kembali Cetak Gol
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 13:04 -
Ini Kata Azpilicueta Mengenai Formasi Anyar Chelsea
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 12:56
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39