Chelsea Bakal Perpanjang Kontrak Courtois
Editor Bolanet | 10 Mei 2013 02:46
- The Express merilis kabar bahwa akan menawarkan perpanjangan kontrak kepada kiper muda mereka yang kini dipinjamkan ke Atletico Madrid, Thibaut Courtois.
Courtois, 20, bergabung dengan Chelsea pada tahun 2011, tapi sudah melalui dua musim terakhir sebagai pinjaman di Atletico. Pasalnya, The Blues merasa belum waktunya bagi pemain Belgia itu untuk mengambil alih posisi Petr Cech.
Courtois sempat disebut bakal dijadikan bagian penawaran untuk , tapi Chelsea percaya dengan potensi sang kiper dan berniat mempertahankannya sampai 2018 mendatang.
Jika Chelsea masih memakai Cech, lalu akan mereka apakan Courtois? Jawaban paling logis adalah meminjamkannya setahun lagi ke Atletico. Itu merupakan solusi yang bakal membuat Courtois sendiri merasa senang.
Bersama Atletico, Courtois melalui masa-masa hebat. Dia menjadi kiper nomor satu rival sekota Real Madrid itu dan musim lalu dia telah menikmati gelar Liga Europa serta Piala Super Eropa.
Di tim nasional Belgia pun, Courtois sepertinya bakal menyandang status kiper utama jika mereka lolos ke Piala Dunia 2014 mendatang. (exp/gia)
Courtois, 20, bergabung dengan Chelsea pada tahun 2011, tapi sudah melalui dua musim terakhir sebagai pinjaman di Atletico. Pasalnya, The Blues merasa belum waktunya bagi pemain Belgia itu untuk mengambil alih posisi Petr Cech.
Courtois sempat disebut bakal dijadikan bagian penawaran untuk , tapi Chelsea percaya dengan potensi sang kiper dan berniat mempertahankannya sampai 2018 mendatang.
Jika Chelsea masih memakai Cech, lalu akan mereka apakan Courtois? Jawaban paling logis adalah meminjamkannya setahun lagi ke Atletico. Itu merupakan solusi yang bakal membuat Courtois sendiri merasa senang.
Bersama Atletico, Courtois melalui masa-masa hebat. Dia menjadi kiper nomor satu rival sekota Real Madrid itu dan musim lalu dia telah menikmati gelar Liga Europa serta Piala Super Eropa.
Di tim nasional Belgia pun, Courtois sepertinya bakal menyandang status kiper utama jika mereka lolos ke Piala Dunia 2014 mendatang. (exp/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: David Luiz Kerjai AVB dan Holtby
Video Unik 9 Mei 2013, 20:02 -
Terganjal Kompensasi, Mou Urung ke Chelsea?
Liga Inggris 9 Mei 2013, 16:30 -
Benitez: Imbang Lawan Spurs Tak Menguntungkan
Liga Inggris 9 Mei 2013, 11:10 -
Liga Inggris 9 Mei 2013, 10:19
-
AVB: Zona Liga Champions Masih Terjaga
Liga Inggris 9 Mei 2013, 05:16
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39