Chelsea Bakal Dua Pekan Tanpa Hazard
Editor Bolanet | 9 April 2014 12:08
Bintang asal Belgia sudah menjadi top performer untuk The Blues musim ini, namun ia sudah harus ditarik keluar di menit 18 kala Chelsea menghempaskan PSG di Stamford Bridge. Dan Mourinho mengumumkan jika Hazard mengalami cedera betis dan bakal absen beberapa saat.
Dengan masalah otot, bahkan meski tak serius, Anda tak bisa bermain normal minimal selama beberapa pekan. Tapi saya tak punya gambaran seberapa lamanya. Ia keluar setelah 10 menit dan mengatakan tak sanggup meneruskan laga, ujar The Special One pada sesi konferensi pers.
Kabar ini bisa merupakan pukulan untuk Chelsea mengingat Hazard begitu brilian musim ini dengan mencetak 17 gol dari 46 penampilan di semua ajang. Cedera ini kemungkinan memaksa gelandang berusia 23 tahun itu absen pada leg pertama semifinal Liga Champions dan juga lawatan ke pada 27 April. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta: PSG Sudah Lebih Kuat
Liga Champions 8 April 2014, 22:44 -
'Chelsea Kebobolan, Semifinal Melayang'
Liga Champions 8 April 2014, 21:47 -
Sagna Peringatkan PSG Akan Angkernya Stamford Bridge
Liga Champions 8 April 2014, 19:05 -
'Stamford Bridge Terlalu Kecil, Tak Akan Beri Pengaruh Besar'
Liga Champions 8 April 2014, 17:17 -
Matuidi: Semifinal Akan Luar Biasa Bagi PSG dan Prancis
Liga Champions 8 April 2014, 16:58
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39