Chelsea Akan Pantau Penampilan Ben Gibson di Arsenal
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 03:30
Gibson merupakan pemain 23 tahun yang bermain apik sejak awal musim ini bersama The Boro. Karena penampilannya tersebut, Gibson dipercaya akan segera masuk dalam skuat Inggris, untuk menghadapi Spanyol bulan depan.
Penampilan pemain asli dari Inggris ini tampaknya telah menyita perhatian pelatih Chelsea, Antonio Conte. Daily Mail menyebut, ia merupakan salah satu target transfer pada bulan Januari mendatang.
Selain untuk membenahi lini belakang, kedatangan Gibson ke dalam skuat The Blues bisa menjadi solusi untuk memenuhi kewajiban kuota pemain dari Inggris. Selain Gibson, Chelsea juga disebut melirik pemain asli Inggris milik Burnley, Michael Keane. [initial]
Baca Juga:
- Caballero: Manchester City Sudah Rindukan Kemenangan
- Prediksi Liverpool vs West Brom 22 Oktober 2016
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs West Brom
- Nyaris Bikin Blunder Saat Lawan MU, Karius Dibela Klopp
- Deco Minta Chelsea Tetap Pertahankan John Terry
- Klopp Instruksikan Liverpool Main Dengan Penuh Amarah Lawan West Brom
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deco Minta Chelsea Tetap Pertahankan John Terry
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 23:51 -
Video: Gol Berkelas Eks Chelsea dan Liverpool, Joe Cole
Bolatainment 20 Oktober 2016, 18:41 -
Loftus-Cheek: MU Beruntung Dilatih Mourinho
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 15:01 -
Chelsea Kembali Kejar Rodriguez Januari Nanti?
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 14:03 -
Top XI: Pemain Premier League Yang Tidak Terpakai
Editorial 20 Oktober 2016, 13:33
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39