Chelsea Akan Lepas Fabregas Demi Verratti
Rero Rivaldi | 11 November 2016 15:00
Bola.net - - disebut siap untuk terus melanjutkan usaha mereka dalam mendatangkan Marco Verratti di bursa Januari mendatang dari .
Manajer The Blues, Antonio Conte, merupakan salah satu pengagum pemain Italia dan ia sudah memasukkan nama eks Pescara itu dalam posisi teratas di daftar pemain yang ia inginkan di musim dingin.
Sementara itu, pemilik PSG, Nasser Al-Khelaifi, disebut tidak ingin kehilangan Verratti. Namun demikian, klub London Barat siap berusaha keras membujuk tim Prancis dengan memberikan tawaran dengan nilai yang amat menggiurkan.
Laporan dari Sportmediaset mengatakan bahwa Chelsea siap mengeluarkan dana hingga 50 juta euro plus Cesc Fabregas demi mendapatkan jasa Verratti.
Sementara itu, dipercaya kubu Paris akan siap mempertimbangkan tawaran yang masuk dari tim London Barat, jika memang mereka bisa menampung Fabregas.
Verratti sendiri belum lama ini mengakui bahwa ia tengah merasa bahagia di Paris, dan bahkan sempat menolak tawaran yang muncul dari Real Madrid untuk mengikat kontrak baru di tim Ligue 1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Ada Tempat Untuk Fabregas di Sevilla
Liga Spanyol 10 November 2016, 23:34 -
Untuk Saat Ini Verratti Belum Ingin Tinggalkan PSG
Liga Champions 10 November 2016, 22:32 -
Mikel Pertimbangkan Hengkang dari Chelsea pada Bulan Januari
Liga Inggris 10 November 2016, 22:26 -
Verratti Tak Anggap Dirinya Layak Dihargai 100 Juta Euro
Liga Eropa Lain 10 November 2016, 21:53 -
Mata Courtois Tak Alami Cedera
Liga Inggris 10 November 2016, 21:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39