Chamberlain Yakin Arsenal Bisa Kalahkan Tottenham
Editor Bolanet | 12 Maret 2014 23:40
The Gunners baru saja tersingkir dari kompetisi Liga Champions setelah kalah dari Bayern Munich dengan agregat 3-1. Dan Chamberlain berharap para pemain Arsenal dapat kembali ke jalur kemenangan, mulai dari pertandingan kontra Tottenham.
Sepak bola selalu berkutat dengan kekalahan dan kembali dari keterpurukan tersebut. Itulah yang harus kami lakukan saat ini. Kami benar-benar kedatangan tim besar di pertandingan selanjutnya, salah satu tim yang fans ingin kalahkan dan kami ingin menang, ujar Chamberlain.
Ini pertandingan besar, bukan hanya bagi klub tetapi untuk kota ini juga. Ini kesempatan besar bagi kami untuk mengklaim Premier League. Jadi kami akan melakukan dan kembali menang, imbuhnya. [initial]
(tsr/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Incar 'Sol Campbell' Asal Senegal
Liga Inggris 11 Maret 2014, 23:31 -
Lahm: Ozil Bisa Jadi Pemain Terbaik di Inggris
Liga Champions 11 Maret 2014, 21:50 -
Thiago: Guardiola Wajibkan Bayern Lupakan Kemenangan
Liga Champions 11 Maret 2014, 21:48 -
Liga Champions 11 Maret 2014, 20:48
-
Campbell: Arsenal Lebih Baik Dibanding Tottenham
Liga Inggris 11 Maret 2014, 19:05
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39