Chamberlain: Desember Periode Vital Arsenal
Editor Bolanet | 4 Desember 2015 14:13
Klub London Utara tengah ditimpa badai cedera dan mereka akan menghadapi Sunderland akhir pekan ini, sembari berharap bisa bangkit dari rekor cuma menang sekali dari lima laga terakhir.
Saya kira ini akan jadi periode yang masif. Periode ini selalu penting karena ada banyak pertandingan dimainkan dalam waktu singkat dan jika Anda menjalani Natal dengan baik, Anda bisa memulai tahun baru dengan benar, tutur Chamberlain pada laman resmi klub.
Klasemen bisa berubah dengan cepat, karena akan ada banyak pertandingan yang dimainkan, jadi ini amat penting. Kami hanya terpaut dua angka dari posisi atas, jadi amat penting bagi kami untuk bisa terus meraih hasil positif.
Akan ada beberapa tim yang meraih hasil buruk di periode ini. Jadi akan jauh lebih bagus jika kami terus bisa meraih poin selama Natal. Target utama kami adalah naik ke posisi teratas, menjelang tahun baru. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
9 Pemain Arsenal Cedera, Ini yang Akan Kembali Pekan Ini
Liga Inggris 3 Desember 2015, 23:22 -
Inilah Penyebab Pemain Arsenal Banyak Cedera
Liga Inggris 3 Desember 2015, 21:54 -
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Sunderland
Liga Inggris 3 Desember 2015, 20:14 -
Demi Tampil di Arsenal vs City, Sanchez Berobat ke Chile
Liga Spanyol 3 Desember 2015, 14:11 -
Bellerin Kembali Tegaskan Ogah Kembali ke Barcelona
Liga Spanyol 3 Desember 2015, 12:34
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39