Chamakh Puas Balas Dendam ke Mantan Manajernya
Editor Bolanet | 5 Desember 2013 19:28
Chamakh merasa tertipu dengan janji kosong Allardyce saat membela West Ham musim lalu. Pemain asal itu dijanjikan akan selalu bermain reguler, namun kenyataannya Ia hanya tampil sebanyak tiga kali di Upton Park.
Mantan pemain itu pun meyakini bahwa penampilannya itu mampu membuat mantan manajernya itu sakit hati.
Ketika di West Ham saya merasakan atmosfer yang bagus dan fans yang ramah. Saya hanya punya masalah dengan manajernya, ungkapnya kepada Daily Mirror.
Ia berbohong padaku. Saya datang dan dia berkata: 'Kamu akan bermain dengan Andy Carroll'. Saya hanya tampil tiga kali dan setelah itu tidak pernah lagi. Jadi saya pikir kemarin itu merupakan jawaban saya di lapangan. Saya sangat puas.
Sejauh ini Chamakh telah tampil membela Crystal Palace sebanyak 14 laga dan mencetak dua gol di Premier League. (sky/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Jagoan Umpan Panjang di Premier League
Editorial 4 Desember 2013, 22:42 -
Mulumbu: Saya Tak Pernah Bilang Tertarik Gabung Arsenal
Liga Inggris 4 Desember 2013, 16:18 -
Ramalan Bursa Taruhan EPL Matchday 14
Liga Inggris 4 Desember 2013, 15:44 -
Lagi, Mourinho Lebih Jagokan Man City Juara Premier League
Liga Inggris 4 Desember 2013, 15:37 -
Duo London Utara Saingi Inter Untuk Dapatkan Lavezzi
Liga Eropa Lain 4 Desember 2013, 15:11
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39