Cetak Rekor Clean Sheet, Wenger Puji Cech
Editor Bolanet | 29 Desember 2015 03:52
Arsenal melakoni laga matchday 19 Premier League pekan ini dengan menjamu Bournemouth. The Gunners ternyata berhasil menang dengan skor 2-0 berkat gol Gabriel Paulista dan Mesut Ozil.
Kemenangan itu pun menjadikan Cech melewati rekor clean sheet yang sebelumnya diraih oleh David James (169 kali). Kiper asal Ceko itu kini mencatatkan 170 clean sheet di sepanjang sejarah EPL.
Usai pertandingan, Wenger menyempatkan diri untuk memuji kiper 33 tahun tersebut.
Ia bisa bangga dengan hal itu karena rekor itu merupakan pencapaian yang luar biasa. Ia adalah seorang kiper yang berbakat, puji manajer asal Prancis itu seperti dilansir London Evening Standard. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Arsenal vs Bournemouth: Skor 2-0
- Akhirnya, Cech Pecahkan Rekor Clean Sheet EPL
- Wenger Sanjung Kekuatan Mental Skuat Arsenal
- Nicholas Sarankan Arsenal Beli Pemain Seperti Carrick
- Coquelin Ingin Segera Bantu Arsenal Raih Juara
- Bournemouth Tak Gentar Lawan Arsenal
- Cech Mohon Arsenal Tak Pandang Bournemouth Sebelah Mata
- Wenger Inginkan Dua Pemain Klub Meksiko
- Derby Milan di Lantai Bursa Dipicu Bintang Genoa
- Wenger Siap Buang Tiga Pemain Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coquelin Ingin Segera Bantu Arsenal Raih Juara
Liga Inggris 28 Desember 2015, 20:41 -
Bournemouth Tak Gentar Lawan Arsenal
Liga Inggris 28 Desember 2015, 16:55 -
Cech Mohon Arsenal Tak Pandang Bournemouth Sebelah Mata
Liga Inggris 28 Desember 2015, 15:08 -
Wenger Inginkan Dua Pemain Klub Meksiko
Liga Inggris 28 Desember 2015, 15:00 -
Derby Milan di Lantai Bursa Dipicu Bintang Genoa
Liga Italia 28 Desember 2015, 13:38
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10