Cetak Gol Ke 150, Aguero Dipuji Guardiola
Serafin Unus Pasi | 6 November 2016 04:30
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola melontarkan pujian kepada penyerangnya Sergio Aguero. Guardiola menilai pencapaian Aguero itu merupakan momen spesial yang tidak semua orang bisa lakukan.
Pada pertandingan kontra Middlesbrough tadi, Sergio Aguero mencetak gol pembuka The Citizens. Gol tersebut merupakan sebuah gol yang spesial, mengingat gol itu merupakan gol ke 150 Aguero semenjak bergabung dengan City lima tahun yang lalu.
Pencapaian Aguero itu tidak luput dari perhatian Pep yang menilai gol ke 150 itu merupakan prestasi yang hebat. Saya harus memberikannya ucapan selamat yang besar beber Guardiola kepada website resmi klub.
Gol ke 150 merupakan pencapaian yang besar dan itu tentu merupakan gol yang sangat banyak. Sepanjang karir saya, saya hanya mencetak 11 gol tandas mantan pelatih Barcelona tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Middlesbrough: Skor 1-1
Liga Inggris 5 November 2016, 23:59 -
Karanka Anggap Arsenal Bisa Jadi Pesaing Berat City
Liga Inggris 5 November 2016, 23:20 -
Karanka: Mourinho Lebih Baik dari Pep
Liga Inggris 5 November 2016, 23:00 -
Guardiola Terima Permintaan Maaf Yaya Toure
Liga Inggris 5 November 2016, 16:40 -
Gundogan Tegaskan Belum Keluarkan Kemampuan Terbaiknya
Liga Inggris 5 November 2016, 15:40
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40