Cedera Ligamen, Harry Kane Menepi Dua Bulan
Editor Bolanet | 20 September 2016 21:49
Kane telah dikonfirmasi mengalami cedera ligamen pada angkelnya. Cedera ini didapatkan oleh pemain berusia 23 saat mengantar Spurs menang 1-0 dari Sunderland pada pekan lalu.
Harry [Kane] mengalami cedera ligamen pada angkelnya, kata pelatih Spurs, Mauricio Pochettino.
Kami akan terus mengawasi kondisinya setiap hari tetapi kami tidak ingin menetapkan batas waktu kapan ia harus kembali, sambungnya.
Sementara itu, Kane sendiri menerima cedera ini dengan sikap yang positif. Ia menganggap ini sebagai resiko dari permainan dan berharap untuk segera sembuh dan kembali bermain.
Cedera tidak pernah baik tapi ini bagian dari permainan. Bekerja keras untuk bisa fit secepat mungkin! Selama penyembuhan saya akan mendukung para pemain, ungkap Kane. [initial]
Baca Ini Juga:
- Jalan MU Dapatkan Griezmann Terbuka Lebar
- Agen: Chelsea dan Duo Manchester Tertarik pada Manolas
- Guardiola Tak Mainkan Toure Lagi kecuali Ada Permintaan Maaf
- Yaya Toure Akhiri 14 Tahun Pengabdian Untuk Pantai Gading
- Gundogan Sebut Guardiola Seorang Penuntut
- Mourinho Beraninya Cuma ke Luke Shaw, Takut Pada Ibrahimovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dele Alli Perpanjang Kontrak Bersama Tottenham
Liga Inggris 19 September 2016, 17:29 -
Chelsea Siap Tebus Ben Davies 20 Juta Pounds
Liga Inggris 19 September 2016, 06:44 -
Menang di Wembley, Falcao Ejek Fans Spurs
Open Play 16 September 2016, 02:52 -
Pochettino: Spurs Kalah Bukan Karena Wembley
Liga Champions 15 September 2016, 14:32 -
Ada Peran Arsenal Dalam Kemenangan AS Monaco, Kok Bisa?
Liga Champions 15 September 2016, 11:25
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39