Cedera Carrick, 'Keuntungan' Fellaini
Editor Bolanet | 23 November 2013 12:20
Hal tersebut diutarakan mantan gelandang Setan Merah, Mickey Thomas. Menurutnya cedera yang memaksa Carrick absen hingga setidaknya enam pekan akan memberi Fellaini keuntungan untuk membungkam kritik yang mencibir pembeliannya.
Maklum, sejak dibeli dari di akhir bursa transfer musim panas kemarin, gelandang kribo asal Belgia itu memang belum menampakkan kemampuan hebatnya seperti saat masih merumput di Goodison Park. Dan Thomas merasa Fellaini tak punya peluang lebih baik dari saat ini untuk memberi bukti.
Secara pribadi, saya pikir hal ini mungkin memberi Fellaini peluang untuk masuk dan tampil apik. Saat di Everton, ia secara efektif membuat United kehilangan gelar juara liga pada 2012 dengan penampilannya di Old Trafford (imbang 4-4). Ia bisa memberikan agresivitas yang dibutuhkan tim di lini tengah, ujarnya pada MUTV. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Bahagia Kontraknya Diperpanjang United
Liga Inggris 22 November 2013, 19:35 -
Ronaldo: Saya Ingin Akhiri Karir di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2013, 17:30 -
Parade WAGs Penggawa Man United di Acara UNICEF
Bolatainment 22 November 2013, 15:51 -
Video: Aksi Beatbox Chicharito dan Lindegaard di Dalam Mobil
Open Play 22 November 2013, 15:17 -
Preview: Cardiff vs Man Utd, Ingat Nasib Tetangga
Liga Inggris 22 November 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39