Cech Tes Medis di Arsenal Pekan Depan
Editor Bolanet | 24 Juni 2015 23:41
Sebelumnya, muncul kabar bahwa Chelsea sudah menyetujui transfer kiper 33 tahun itu ke Arsenal dengan bandrol 10.9 juta Pounds. Cech juga disebut telah mencapai kesepakatan personal dengan The Gunners. Namun, transfer itu belum bisa tuntas karena ia masih harus melakoni tes medis.
Menurut kabar yang dilansir oleh Sky Sports, tes medis itu baru akan mulai digelar pekan depan. Namun, waktu pastinya belum diketahui secara pasti.
Jika transfer itu benar-benar terlaksana, maka Cech diperkirakan bakal bisa melakoni laga debutnya bersama Arsenal di ajang Community Shield. Laga yang digelar pada tanggal 2 Agustus itu akan mempertemukan The Gunners dengan Chelsea. [initial]
Baca Juga:
- Usia 28, Messi Tak Kunjung Sukses Bobol Cech
- Cech Buat Pintu Casillas Gabung Arsenal Tertutup
- 'Datangkan Cech, Arsenal Jadi Penantang Gelar Serius'
- Redknapp: Cech Pembelian Hebat untuk Arsenal
- Arsenal Amankan Servis Cech dengan 10 Juta Pounds
- 'Cech Satu dari Tiga Kiper Top Dunia'
- Legenda Arsenal: Courtois Kiper Terbaik Dunia
- Wilson Sarankan Szczesny Belajar Dari Cech
- 'Petr Cech Bisa Menangkan Trofi Untuk Arsenal'
- 'Bodoh Bila Arsenal Tak Datangkan Petr Cech'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asamoah Gyan Akui Obi Mikel Akan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 23 Juni 2015, 22:01 -
Lampard Jadi Inspirasi Bagi Ruben Loftus-Cheek
Liga Inggris 23 Juni 2015, 21:46 -
Agen Akui Chelsea Tertarik Datangkan 'New Messi'
Liga Inggris 23 Juni 2015, 21:29 -
Valencia Saingi Chelsea dan Juventus Kejar Witsel
Liga Spanyol 23 Juni 2015, 21:03 -
Mourinho Akui Belajar Kekuatan Mental Dari Olahraga Tenis
Liga Inggris 23 Juni 2015, 20:28
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39