Cech: Saya Tak Bisa Lagi Jadi Cadangan di Chelsea
Editor Bolanet | 3 Juli 2015 08:40
Cech belum lama ini meresmikan transfernya ke Arsenal. Hal tersebut membuat sang kiper sekaligus menutup 11 tahun lembaran karirnya di Stamford Bridge.
Musim lalu saya menyadari bahwa saya tidak berada di fase karir yag membuat saya bahagia. Saya tidak senang hanya duduk di bangku cadangan sebagai pelapis, jelas Cech pada reporter.
Saya percaya bahwa di semua pertandingan yang saya mainkan, saya menunjukkan bahwa saya masih punya skill dan level yang dimiliki oleh kiper no.1 di Premier League. Saya selalu mengatakan bahwa jika mendapatkan izin dari pemilik klub saya akan terus bertahan di Premier League dan mempertimbangkan semua tawaran, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea 'Todong' Atletico 20 Juta Euro Untuk Filipe Luis
Liga Spanyol 2 Juli 2015, 21:03 -
Agen: Chelsea Tertarik Antonio Rudiger
Liga Inggris 2 Juli 2015, 19:13 -
Juventus Luncurkan Tawaran 28 Juta Euro Untuk Oscar?
Liga Italia 2 Juli 2015, 19:04 -
Falcao Diyakini Akan Gagal Lagi di Chelsea
Liga Inggris 2 Juli 2015, 13:12 -
Pindah Chelsea, Falcao Cuma Jadi Ban Serep Costa
Liga Inggris 2 Juli 2015, 12:36
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39