Cech Pertanyakan Mental Juara Liverpool
Editor Bolanet | 15 April 2014 07:41
The Reds kini tengah memimpin tabel persaingan dengan keunggulan dua angka atas dan hanya tinggal menyisakan empat laga. Namun menurut Cech, tim asuhan Brendan Rodgers itu tak berpengalaman mengatasi tekanan besar yang mengiringi tuntutan mengangkat trofi di akhir musim.
Kami punya pemain yang sudah banyak tampil di laga besar dan itu akan membantu untuk laga berikutnya. Tentu saja, di sepakbola dna tidak pernah tahu. Tak ada yang mengharap apapun dari Liverpool musim ini, untuk itulah mengapa mereka bermain tanpa tekanan sejauh ini, tutur Cech menurut laporan The Mirror.
Namun kita lihat saja apakah mereka bisa mengatasi tekanan di akhir musim ini. Ya, memang mereka sudah tampil hebat sejauh ini, namun kami juga berada di posisi yang bagus, pungkasnya.
Chelsea akan menjamu di Premier League akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga
- Dzeko: Pellegrini Buat Manchester City Makin Kuat
- Gerrard: Liverpool Harus Bermain Seakan Ini Laga Terakhir Mereka
- Dzeko: Kami Harus Kalahkan Sunderland dan West Brom
- Liverpool Terdepan Dalam Perburuan Badu
- Big Sam: Padatnya Jadwal dan Cedera Melemahkan Arsenal
- Vermaelen Tegaskan Pentingnya Kemenangan di Semifinal FA Cup
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demichelis Berharap Liverpool Tergelincir
Liga Inggris 14 April 2014, 23:54 -
Dzeko: Perburuan Gelar Belum Tertutup
Liga Inggris 14 April 2014, 23:31 -
Inter Memang Tertarik Dengan Torres
Liga Italia 14 April 2014, 22:19 -
Wenger: Juara Premier League Masih Susah Diprediksi
Liga Inggris 14 April 2014, 17:46 -
Demi Diego Costa, Chelsea Sepakati Banderol 50 Juta Pound?
Liga Inggris 14 April 2014, 17:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39