Cech: Kekalahan Ini Tak Ada Dalam Skenario
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 05:28
The Gunners terpaksa membuka perjalanan mereka di pentas Premier League musim ini dengan kekecewaan yang sangat mendalam. Pasalnya, mereka justru ditekuk dengan skor 0-2 oleh West Ham. Parahnya, kekalahan itu mereka dapat di rumahnya sendiri, Emirates Stadium.
Cech sendiri sempat melakukan kesalahan fatal di laga tersebut dan berujung pada terciptanya gol dari Cheikhou Kouyate di menit ke-43. Usai laga, eks kiper Chelsea itu pun mengeluhkan hasil akhir laga tersebut. Namun, ia juga berharap rekan-rekannya segera melupakan kekalahan itu dan fokus ke laga selanjutnya.
Laga pertama seperti ini tak ada dalam skenario - sebuah kesalahan dan tak dapat poin. Namun besok adalah hari yang baru untuk bersiap menghadapi laga selanjutnya! kicau Cech melalui akun Twitter-nya.
Arsenal akan berhadapan dengan Crystal Palace di laga selanjutnya. Laga itu akan dilangsungkan di Selhurst Park, 16 Agustus mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebuntuan Wenger dan Cerdasnya Bilic Dalam Membaca Pertandingan
Editorial 9 Agustus 2015, 23:01 -
Wenger Tak Terkejut Arsenal Dikalahkan West Ham
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 22:45 -
Arsenal Tersungkur di Kandang Sendiri
Galeri 9 Agustus 2015, 22:43 -
Kalahkan Arsenal, Bilic Ucapkan Terima Kasih Pada Big Sam
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 22:33 -
Wenger Akui Arsenal Memang Kurang Meyakinkan
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 22:26
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39