Cech Kecewa Arsenal Kalah Bersaing Dengan Leicester
Editor Bolanet | 7 Juli 2016 22:54
Kami kecewa. Kami merasa kami sudah cukup bagus untuk menjadi penantang juara dan berada dalam perebutan gelar sampai pertandingan terakhir. Sayangnya bagi kami, Leicester bermain luar biasa bagus. Mereka berhasil meraih prestasi bersejarah musim lalu dengan menjadi juara Premier League, terang Cech kepada Sky Sport News.
Meski gagal juara, Cech tetap puas dengan finis di peringkat kedua. Arsenal sudah lama tidak merasakan menjadi runner up. Kini Cech ingin The Gunners belajar dari perjuangan mereka musim lalu sehingga bisa tampil apik musim depan dan bisa finis dengan meraih trofi besar.
Kami memang tidak bisa menyaingi Leicester, tapi kami finis di tempat kedua yang sudah lama tidak kami rasakan. Ada banyak hal positif yang kami dapat dari musim lalu. Tentu kami ingin mempertahankannya dan meningkatkannya untuk musim depan. Musim lalu kami finis tanpa trofi, kami tidak ingin seperti itu lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Siapkan Kontrak Masif untuk Morata
Liga Inggris 6 Juli 2016, 13:40 -
Kemeriahan Lebaran Dalam Barisan Pesan Jagat Sepakbola Dunia
Bolatainment 6 Juli 2016, 13:08 -
Arsenal Sudah Mulai Bicara dengan Lacazette
Liga Inggris 6 Juli 2016, 08:20 -
Wenger: Brexit Akan Buat Premier League Tak Lagi Menarik
Liga Inggris 6 Juli 2016, 03:29 -
Mourinho Sindir Puasa Gelar Wenger di Arsenal
Liga Inggris 5 Juli 2016, 20:40
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39