Cech: Chelsea Bisa Terus Tertekan di Puncak
Rero Rivaldi | 16 Januari 2017 09:21
Bola.net - - Petr Cech mengatakan pemuncak klasemen bisa terus merasa tertekan dan membuat kesalahan, mengingat mereka terus dikejar oleh tim-tim di peringkat bawah.
Tim asuhan Arsene Wenger meraih kemenangan tandang pertama mereka dalam empat pertandingan, dengan mengalahkan Swansea City 4-0 pekan lalu.
Cech percaya tambahan tiga angka telah membuat timnya kini kembali memanaskan bursa juara liga, dan ia percaya mereka bisa mengejar mantan timnya, Chelsea, yang kini unggul delapan angka dari mereka.
Kami harus terus memenangkan pertandingan seperti ini, karena anda tidak bisa membiarkan mereka unggul lebih banyak lagi, tutur Cech di Mirror.
Jika semua orang meraih poin, Chelsea akan merasakan tekanan dari belakang. Ini mungkin adalah skenario terbaik untuk tim kami, yang juga ikut mengejar mereka.
Terkait kemenangan atas Swansea, Cech menambahkan: Inilah yang paling saya suka mengenai kemenangan kami - di posisi 2-0 kami tidak berhenti dan terus mempertahankan keunggulan, kami terus bermain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Diprediksi Segera Kembali ke Tim Inti Chelsea Pekan Depan
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:51 -
Eks bomber Chelsea: Costa Vital Bagi The Blues
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:19 -
Tanpa Costa, Conte Masih Punya Plan B
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:09 -
Costa Didesak Rekannya agar Minta Maaf pada Conte
Liga Inggris 15 Januari 2017, 20:10 -
Liga Inggris 15 Januari 2017, 19:29
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39