Cech Bela Kebijakan Transfer Wenger
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 09:38
Manajer Arsenal sejauh ini baru membeli Granit Xhaka dari Borussia Monchengladbach dan sempat gagal dalam usaha untuk mendapatkan Jamie Vardy dan Alexandre Lacazette.
Meski ada banyak pemain kritik yang sudah diluncurkan pada Wenger, Cech mengatakan bahwa The Gunners sudah memberikan usaha terbaik untuk mendatangkan pemain baru di musim panas.
Saya kira anda harus membeli pemain yang anda butuhkan, anda harus membeli pemain yang bisa meningkatkan kemampuan tim, dan tidak hanya sekedar membeli, tutur Cech pada ESPN.
Itulah filosofi tim ini. Saya sudah ada di sini sejak musim lalu dan anda lihat setiap kami mendatangkan pemain baru, itu memang pemain yang kami butuhkan, dan juga manajer percaya ia bisa meningkatkan kemampuan tim.
Ada beberapa pemain yang sudah lama bermain untuk Arsenal dan mereka tahu bahwa itu adalah sebuah keuntungan. Mereka sudah saling mengenal dan tahu bagaimana bermain satu sama lain. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jack Wilshere: Granit Xhaka Seorang Pemimpin
Liga Inggris 27 Juli 2016, 23:59 -
Messi Hancurkan Arsenal (Lagi) Dalam Trailer PES 2017
Bolatainment 27 Juli 2016, 21:30 -
Mills: Mahrez Harus Pergi dan Gabung Arsenal
Liga Inggris 27 Juli 2016, 15:10 -
Arsenal Akan Naikkan Tawaran untuk Lacazette
Liga Inggris 27 Juli 2016, 15:08 -
Eks MU: Jadi Komentator Lebih Menarik Timbang Melatih
Liga Inggris 27 Juli 2016, 15:07
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39