Cascarino: MU Harusnya Beli Coleman, Bukan Fellaini
Rero Rivaldi | 14 November 2016 07:30
Bola.net - - Tony Cascarino, mengatakan bahwa Manchester United sudah membuat kesalahan dengan merekrut Marouane Fellaini dari di 2013.
David Moyes kala itu meninggalkan Goodison Park untuk menangani United, dan tak berapa lama, sang manajer Skotland memutuskan untuk merekrut mantan anak buahnya di Merseyside.
Namun demikian, Fellaini lantas tidak mampu tampil sesuai dengan harapan para fans. Menurut Cascarino, MU sudah melakukan manuver yang salah dengan merekrut pemain Belgia. Ia percaya semuanya akan berbeda jika klub lebih memilih Seamus Coleman.
Ketika David Moyes mendapat pekerjaan di Manchester United, saya kira pemain pertama yang akan dibeli adalah Seamus Coleman. Ada pembicaraan mengenai Leighton Baines dan akhirnya Fellaini, namun mereka harusnya membeli Coleman, tutur Cascarino di talkSPORT.
Seamus adalah salah satu bek kanan terbaik di Premier League menurut saya. Tiap pekan, Seamus terus bermain dengan fantastis dan saya yakin fans Everton akan senang dengan bagaimana dia bermain untuk mereka dan negaranya, karena performanya untuk Irlandia amat luar biasa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buru Bruma, MU Siapkan 135 Miliar
Liga Inggris 13 November 2016, 22:55 -
Mental Juara Ibrahimovic Menular ke Skuat MU
Liga Inggris 13 November 2016, 22:44 -
Koeman Memang Benar-benar Incar Depay
Liga Inggris 13 November 2016, 20:03 -
Mensah Ungkap Kekagumannya Pada Blind
Liga Inggris 13 November 2016, 19:18 -
Januari Nanti, MU dan Chelsea Saling Jegal Demi Rodriguez
Liga Inggris 13 November 2016, 18:24
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39