Carrick: Siapa Bilang Kami Tak Peduli Nasib United?
Editor Bolanet | 11 Februari 2014 14:56
Setan Merah terus menderita nasib buruk demi nasib buruk lainnya, membuat banyak pihak mempertanyakan karakter para pemain United. Mereka dikritik karena dianggap tak peduli dan tak berusaha mati-matian mengubah nasib klub. Tapi Carrick menepisnya.
Tentu kami, para pemain, peduli. Tak seorang pun ingin melalui masa di mana orang-orang mempertanyakan Anda dan semua berjalan tak semestinya. Tapi kami punya cukup sukses selama bertahun-tahun sehingga kami tetap punya keyakinan diri, bahkan meski semua tak berjalan lancar, terangnya.
Carrick juga menegaskan jika para penggawa United sudah berusaha semampunya memperbaiki peruntungan klub. Kami berpikir upaya kami itu bakal terbayarkan, namun nyatanya tak begitu. Bukannya kami tak mencoba, ini bukan masalah tak peduli. Kami peduli sama besarnya, jika tidak lebih besar, dengan orang-orang lain, tutupnya.
Saat ini terpuruk di peringkat ketujuh klasemen, apakah menurut Anda para pemain United benar-benar peduli dengan nasib tim, sebagaimana diklaim Carrick? Share dengan cerdas plus sisipkan komentar pintar. [initial]
Kabar dari Inggris Selaju Kick and Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditahan Imbang Fulham, Mata Frustrasi
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:40 -
Mou: Keputusan Bagus Man United Tunjuk Moyes
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:00 -
Mata: Suasana Ruang Ganti United Tetap Kondusif
Liga Inggris 10 Februari 2014, 22:37 -
'Jangan Tutup Peluang Arsenal Juara Dulu'
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:11 -
Rooney-RvP Hanya Saling Umpan Enam Kali di Laga Kontra Fulham
Liga Inggris 10 Februari 2014, 20:52
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39