Carrick: Mkhitaryan Ditakdirkan Gabung MU
Rero Rivaldi | 29 Maret 2017 13:40
Bola.net - - Pemain veteran Manchester United, Michael Carrick, mengungkap bahwa ia selalu berpikir Henrikh Mkhitaryan bakal ditakdirkan bermain di Old Trafford.
Mkhitaryan direkrut United dari Borussia Dortmund dengan harga 27 juta pounds di musim panas. Pemain Armenia mulanya sulit mendapat kesempatan dari manajer Jose Mourinho. Namun usai berhasil melakukan adaptasi, ia kini jadi langganan masuk tim inti klub.
Pemain berusia 28 tahun sudah mencetak tujuh gol sejauh ini, termasuk gol vital di laga Liga Europa melawan Rostov dan Saint Etienne.
Dan Carrick sudah tahu bahwa Miki akan jadi pemain top di United di masa mendatang.
Saya melihat Mkhitaryan pertama kali di latihan pra-musim dan saya langsung berpikir dia akan menjadi pemain sempurna, tutur Carrick di Armenpress.
Saya juga mengatakan ini pada Ashley Young. Mkhitaryan mampu menggunakan kedua kakinya, ia cepat.
Dia memilih posisi yang benar di atas lapangan. Saya menyukai gaya bermainnya.
Mkhitaryan diperkirakan akan turun sebagai starter ketika MU menghadapi West Brom di akhir pekan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paddy McNair Tak Menyesal Tinggalkan MU
Liga Inggris 28 Maret 2017, 22:49 -
Jalani Mimpi Main Bagi Barca, Neymar Ogah Pindah ke MU
Liga Spanyol 28 Maret 2017, 19:45 -
Eks MU Larang Griezmann Datang ke Old Trafford
Liga Inggris 28 Maret 2017, 14:00 -
Desain Jersey Ketiga MU Musim Depan Bocor di Dunia Maya
Bolatainment 28 Maret 2017, 07:46 -
10 Quote Terbaik Zlatan Ibrahimovic
Open Play 28 Maret 2017, 00:48
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39